Tanto D
Desember 2017, nano akan Hadir di Indonesia dalam Acara J Series Festival
Setelah sebelumnya batal konser, nano akhirnya akan tampil di Indonesia dalam acara J Series Festival yang akan digelar pada bulan Desember.
Game Ponsel My Tamagotchi Forever Siap Dirilis Tahun 2018
Kangen Tamagotchi? Game ponsel terbaru dari seri ini yang berjudul My Tamagotchi Forever akan hadir di tahun 2018.
Anime Made in Abyss Resmi Berlanjut ke Musim Kedua!
Masih kurang puas dengan akhir cerita pada musim pertamanya yang mengejutkan? Anime Made in Abyss resmi berlanjut ke musim kedua!
Komik Kuzu no Honkai Berhasil Terjual 1,9 Juta Kopi
Dengan kekuatan kisah romansa-telikung, komik Kuzu no Honkai berhasil mencatat angka penjualan yang fantastis!
Jadwal Tayang Perdana Anime BEATLESS Akhirnya Diumumkan!
Semakin dekat. Proyek anime BEATLESS yang diadaptasi dari novel karya Satoshi Hase dan Redjuice akan segera hadir bulan Januari 2018!
Film Live-Action Gakkou Gurashi Dijadwalkan Diputar Tahun 2018
Kisah Yuki dkk. yang bertahan di tengah bencana zombie dalam manga Gakkou Gurashi akan kembali hadir dalam film live-action tahun 2018!
Komiknya Tamat, Ilustrasi Spesial Ucapan Para Fans Fairy Tail Dipamerkan
Ilustrasi unik bergaya tipografi ini dibuat dengan mengumpulkan ucapan perpisahan para fans di seluruh dunia atas tamatnya Fairy Tail.
Serial Gakkou Gurashi Diadaptasi Menjadi Film Live-Action
Kangen dengan anime Gakkou Gurashi? Serial anime bertema bencana zombie dengan nuansa moe ini akan diadaptasi menjadi film live-action!
Pengerjaan Proyek OVA Nekopara Akhirnya Telah Rampung!
Sudah tidak sabar menantikan kelucuan Chocola, Vanilla, dan para neko imut lainnya? Proyek OVA Nekopara akhirnya akan segera dirilis!
Comifuro X Akan Kembali Digelar di Balai Kartini
Acara pasar kreator dan lingkar kreatif Comic Frontier kesepuluh alias Comifuro X akan digelar pada 3 dan 4 Maret 2018!
Pemasukan Industri Anime pada 2016 Berhasil Lampaui Rekor
Meskipun begitu, pertumbuhan industri anime selama beberapa tahun selanjutnya dikhawatirkan akan stagnan karena berbagai faktor.
Hiromi Tsuru, Seiyuu Bulma “Dragon Ball” Meninggal Dunia di Usia 57 Tahun
Hiromo Tsuru, seiyuu veteran yang terkenal karena mengisi suara karakter Bulma dari Dragon Ball, meninggal dunia pada usia 57 tahun.
Sekuel Film Live-Action Gintama akan Diputar Musim Panas 2018
Masih tidak puas dengan aksi Gintoki di film live-action Gintama? Film ini akan segera dibuat sekuelnya dan diputar tahun 2018!
Film Anime Servamp Siap Diputar Musim Semi 2018!
Penggemar Servamp? Bersiaplah karena film animenya akan segera hadir di musim semi 2018!
OxT dan MYTH & ROID Bernyanyi Kembali di Anime Overlord Musim Kedua
Kangen dengan OxT dan MYTH & ROID? Mereka akan kembali mengisi lagu tema anime Overlord musim kedua!
Film Fate/kaleid liner Prisma Illya Turut Diputar di Bioskop Cinemaxx
Film anime Fate/kaleid liner Prisma Illya: Yukishita no Chikai juga akan hadir di jaringan bioskop Cinemaxx
Tim GoodSmile Racing Raih Gelar Juara Super GT GT300 Ketiga!
Sementara itu, pabrikan Lexus kembali menjadi jawara kelas GT500 lewat tim Lexus Team KeePer TOM’s.
Kreator Dragon Ball, Akira Toriyama, Tersandung Skandal Paradise Papers
Tak hanya politikus dan selebriti dunia. Kreator seri Dragon Ball Akira Toriyama ternyata juga ikut tersandung kasus Paradise Paper.
Noctis dari Final Fantasy XV akan Ikut Bertarung di Tekken 7!
Sebuah kolaborasi tidak biasa! Pangeran Noctis dari game Final Fantasy XV akan hadir di Tekken 7!
Sword Art Online dan 4 Film Anime Lainnya Diajukan Ke Nominasi Oscar 2018!
Akankah film Sword Art Online serta keempat film anime lainnya berhasil lolos ke dalam nominasi film animasi terbaik Oscar 2018?
Banyak Dibicarakan, Kemono Friends dan Touken Ranbu Masuk Nominasi Ryukogo Taisho 2017
Menjadi sorotan dan banyak dibicarakan di Jepang, anime Kemono Friends dan Touken Ranbu dinominasikan dalam ajang penghargaan Ryukogo Taisho 2017.
Suka Fate/Apocrypha? Tonton Video Musik Désir dari GARNiDELiA
Nikmati alunan musik yang syahdu dari grup anisong GARNiDELiA dalam video musik berjudul Désir yang menjadi lagu tema Fate/Apocrypha.
Intip Fitur-Fitur Keren dalam Trailer Ke-4 SAO: Fatal Bullet
Ingin bermain sejago Kirito? Intip fitur kustomisasi avatar serta mode multiplayer dalam trailer terbaru game Sword Art Online: Fatal Bullet!
Indonesia Comic Con 2017: Mengenal Lebih Dekat Simone Legno, Kreator tokidoki Brand
Terinpirasi dengan gaya ilustrasi pop kultur ala Jepang, Simone Legno akhirnya mendirikan brand lifestyle bernama tokidoki.
Tanggal Rilis Game Touhou Ke-16 Di Steam Akhirnya Diumumkan!
Game ke-16 Touhou, Hidden Star in Four Seasons, dijadwalkan akan dirilis di Steam pada 18 November!




























